GEMADIKA.com Mengamati Kondisi bangsa Indonesia yang saat ini menjadi sorotan tajam sejumlah pihak yang prihatin terhadap arah perjalanan negeri ini, Bukan karena tekanan dari bangsa asing, bukan pula karena kelemahan rakyatnya, tetapi karena pengkhianatan dari dalam negeri sendiri terutama oleh oknum pejabat yang justru menyalahgunakan kepercayaan rakyat.

Seorang warga menyampaikan kekecewaannya terhadap maraknya kasus korupsi yang terus terjadi tanpa henti, Ia mengungkapkan keprihatinannya dalam sebuah pernyataan tajam namun sangat menggugah:

Baca juga :  Mayat Pria Misterius Ditemukan Hanyut Di Kali Angke Jakarta Barat

“Hancurnya negeri ini bukan karena dari bangsa asing atau rakyatnya yang lemah, melainkan banyaknya pejabat dalam Negeri yang korup menjadi pengkhianat di negeri sendiri, lantas  Mau sampai kapan negeri ini akan seperti ini?”

Pernyataan tersebut mencerminkan keputusasaan dan juga harapan agar ke depan, bangsa ini bisa bangkit dengan membersihkan tubuh pemerintahan dari praktik korupsi yang mengakar.

Baca juga :  Pabrik Petasan dan Toko Mainan Terbakar di Leuwiliang Bogor, Asap Tebal Gegerkan Warga

Masyarakat menuntut perubahan yang nyata dan keberanian dari para pemimpin untuk bersikap jujur serta tegas dalam memberantas korupsi Jika tidak, maka rasa kepercayaan rakyat terhadap pemerintah akan terus merosot.

Kritik semacam ini menjadi suara hati rakyat yang menjerit dalam diam meminta keadilan, integritas, dan reformasi menyeluruh demi masa depan bangsa yang lebih baik.