BATU BARA, GEMADIKA.com – Personil Polsek Limapuluh melaksanakan kegiatan pengamanan terbuka dan monitoring ibadah Minggu pada hari Minggu, 14 Juli 2024, pukul 11.00 WIB hingga selesai di Gereja GKPI Lima Puluh, Kabupaten Batu Bara.

Baca juga :  Bhabinkamtibmas Polsek Bosar Maligas Kawal Safari Ramadhan di Masjid Ummi Sarma, Pererat Silaturahmi dengan Warga

Personil yang melaksanakan pengamanan adalah:

  1. AIPDA Adi K. Damanik, SH
  2. BRIPKA M. Irsan Lubis (Bhabinkamtibmas)

Kegiatan pengamanan dan monitoring ibadah hari Minggu ini dilakukan di wilayah hukum Polsek Limapuluh guna menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif, serta menciptakan rasa aman dan nyaman bagi jemaat yang sedang melaksanakan ibadah.

Baca juga :  Peletakan Batu Pertama Tugu Selamat Datang di Perbatasan Simalingkar B, Simbol Kebersamaan dan Toleransi

(Ismail Sitompul)